Piranha atau piraña (pengucapan /pɨˈrɑːnjə/, /pɨˈrænjə/, /pɨˈrɑːnə/, atau /pɨˈrænə/) adalah ikan air tawar omnivora[1] yang hidup di sungai-sungai di Amerika Selatan. Di sungai-sungai Venezuela, mereka disebut caribes.
Mereka terkenal dengan gigi tajam dan pemakan daging. Meskipun
Hollywood sering memberikan citra negatif pada piranha, mereka
sebenarnya tidak seberbahaya itu, dan sering dibudidayakan di rumah dan
kantor.
Ikan ini terkenal sangat ganas - agresif dan pemakan daging. Banyak terdapat di sepanjang batang Sungai Amazone.
Kebanyakan
mengalir dalam batang sungai itu di sepanjang daerah Brazilia dan
Venezuela. Banyak jenisnya. Yang paling agresif ialah yangberukuran
sedang. Rata-rata beratnya antara 600 sampai 700 gram. Ada juga yang
satu kg - tetapi jarang. Bahkan ada yang besar dan beratnya sampai 5 kg.
Tetapi yang paling terkenal ganas dan agresifnya adalah yang berbadan
sedang - antara 600 sampai 700 gram itu.
Ikan piranha,lainnya dari
ikan jenis lain - memiliki gigi runcing dan tajam - ada kemiripan dengan
gigi ikan hiu - cucut. Badan bagian bawahnya - sepanjang perutnya -
berwarna merah dan ada yang berjenis bermata-merah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar